masochim.com : “Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa harus kehilangan semangat.” by : Winston Churchill. - Gas.., Ayo semangat Bro!!

Inilah Jenis Kepribadian Manusia secara Psikologis


Kepribadian

Kepribadian seseorang ternyata juga berpengaruh dengan bagaimana orang tersebut akan bergaul dan berinteraksi dengan sesamanya

Setiap orang tentu memiliki karakter atau kepribadian yang berbeda-beda. Ada baiknya kita mengetahui karakter diri masing-masing serta orang lain. Adapun tujuan untuk tipe kepribadian atau karakter diri adalah untuk mengoptimalkan perubahan diri ke arah yang lebih baik dan positif. Sementara dengan kita mengetahui kepribadian seseorang bisa membantu memahami lawan bicara pada interaksi sosial dengan orang- orang sekitar. Menurut ilmu Psikologi, terdapat 4 kepribadian yang dimiliki manusia.

Biasanya orang lebih mengenal sebutan introvert, ekstrovert dan ambivert sebagai kategori kepribadian. Namun sebenarnya, ilmu psikologi memiliki teori yang luas dan bermacam-macam. Ilmu psikologi yang membahas jenis kepribadian manusia pertama kali diperkenalkan pada tahun 370an Sebelum Masehi oleh Hipppocrates. Ia memiliki pandangan bahwa alam semesta terdiri dari empat unsur, yaitu kering, basah, dingin dan panas. Keempat unsur ini diyakini dimiliki juga oleh manusia.

Kemudian pendapat tersebut dikembangkan oleh Galenus yang mengemukakan adanya dominasi antara salah satu unsur dengan unsur lainnya sehingga muncul kepribadian khas pada diri seseorang. Teori ini akhirnya dikenal sebagai teori Hippocrates-Galenus.

Kepribadian seseorang ternyata juga berpengaruh dengan bagaimana orang tersebut akan bergaul dan berinteraksi dengan sesamanya. Karena ada aneka ragam kepribadian yang berbeda-beda, kerap kali hal tersebut membuat seseorang salah paham satu dengan lainnya. Oleh karena itu, untuk lebih mengenali bagaimana karakter seseorang, seperti apa saja, sih kepribadiannya, 

Berikut ini merupakan materi tentang jenis-jenis kepribadian yang dimiliki setiap manusia untuk kelas 10 


 
Materi Kepribadian Manusia : 

Sumber :
www.liputan6.com/4-tipe-kepribadian-manusia-menurut-psikologi-kalian-yang-mana
www.popmama.com/jenis-kepribadian-manusia-secara-psikologis/1
kumparan.com/karjaid/mengenal-4-tipe-kepribadian-manusia-1seWlZth2MS
File CD BK SMK Paramitra

0/Post a Comment/Comments